Membuat Segi Lima Berpola Bunga dengan CorelDraw

Mata Kuliah : Desain Grafis
Program Studi : Manajemen Informatika
POLITEKNIK NEGERI LAMPUNG

Assalamualaikum Wr'wb

Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan tutorial cara membuat segi 5 berpola bunga, biasanya banyak kita jumpai pada Logo.

Langkah 1
Buka aplikasi CorelDraw. Disini saya menggunakan CorelDraw X8


Langkah 2 
Buat dokumen baru seperti gambar , maka akan muncul lembar kerja kosong 

 Langkah 3
Pilih Polygon Tool, Klik pada lembar kerja

Langkah 4
Buat seperti contoh gambar di bawah ini, kemudian pilih shape tool atau tekan F10


Langkah 5
Klik bagian garis sebelah kanan dengan shape tool, seperti pada gambar
Langkah 6
Kemudian pilih convert to curve 

Langkah 7
Selanjutnya akan muncul panah - panah seperti di gambar, maka tarik panah sesuai dengan gambar dibawah


Langkah 8 
Lakukan hal yang sama pada sisi bagian kiri dengan menggunakan shape tool,  dan tarik panah - panah sehingga sejajar , seperti contoh gambar dibawah


Langkah 9
Maka Hasinya akan seperti ini , kemudian beri warna sesuai keinginan.
Anda dapar menghilangkan outline agar terlihat lebih hidup.

Sekian tutorial yang dapat saya bagikan , terima kasih semoga bermanfaat
Wasalamu'alaikum Wr'wb


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Membuat Segi Lima Berpola Bunga dengan CorelDraw"

Posting Komentar